Minggu, 16 Januari 2011

berjalan

mengikutimu sampai ke ujung bumi

sampai salju tumbuh di rambutmu

sampai matahari tenggelam di mataku

sampai senja kehabisan warna melukis telaga*

Tidak ada komentar:

Posting Komentar